• mtsmubuwek@gmail.com
  • Randuagung Lumajang

MTs Miftahul Ulum Buwek Jalin Kerjasama dengan MI Muhammadiyah dan TK Muslimat NU 02 Buwek

Dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan dan memperluas jaringan kerjasama, Madrasah Tsanawiyah (MTs) Miftahul Ulum Buwek Randuagung Lumajang resmi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Madrasah Ibtidaiyah (MI) Muhammadiyah Buwek dan TK Muslimat NU 02 pada hari Jumat (30/8). Penandatanganan MoU ini dilakukan di Kantor MI Muhammadiyah dan Kantor TK Muslimat NU 02 Buwek dengan dihadiri oleh Kepala MTs Miftahul Ulum, […]

MTs Miftahul Ulum Buwek Ikuti Lomba PBB Tingkat Kecamatan Randuagung HUT ke-79 RI

Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia yang ke-79, MTs Miftahul Ulum Buwek turut serta dalam Lomba Baris-Berbaris (PBB) yang digelar di Kecamatan Randuagung. Acara ini berlangsung meriah dengan diikuti oleh berbagai sekolah dan madrasah mulai dari tingkat SD/MI, SMP/MTs hingga SMU/MA Se Kecamatan Randuagung. Kegiatan lomba yang diadakan pada Selasa (27/08/2024) bertujuan untuk menumbuhkan rasa disiplin, tanggung […]

Lagi, MTs Miftahul Ulum Buwek Tandatangani Kerjasama dengan Polsek Randuagung

Pada hari yang sama, MTs Miftahul Ulum Buwek kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas pendidikan dan pembinaan karakter siswa dengan menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) bersama Kepolisian Sektor (Polsek) Randuagung pada hari ini, Sabtu (24/08/2024). Kerjasama ini difokuskan pada pembinaan kedisiplinan, pencegahan kenakalan remaja, dan sosialisasi mengenai hukum serta ketertiban masyarakat. Penandatanganan MoU berlangsung di ruang pertemuan MTs Miftahul Ulum […]

MTs Miftahul Ulum Buwek Jalin Kerjasama dengan Koramil Randuagung

MTs Miftahul Ulum Buwek Randuagung Lumajang kembali menjalin kerjasama resmi dengan beberapa stakeholder. Hari ini Sabtu (24/08/2024) MTs Miftahul Ulum Buwek meneken Naskah Memorandum of Understanding (MoU) dengan Komando Rayon Militer (Koramil) Randuagung Lumajang. Kerjasama ini bertujuan untuk meningkatkan kedisiplinan siswa, pembinaan karakter, dan meningkatkan kesadaran bela negara. Penandatanganan MoU dilakukan oleh Kepala MTs Miftahul Ulum Buwek, Husin, S.Pd.I., M.A […]

Guru Matematika MTs Miftahul Ulum Buwek Ikuti Bimtek PKB Guru

Kamis (21/08/2024) – Guru MTs Miftahul Ulum Buwek Randuagung Lumajang, Ibu Hotimah, S.Pd mengikuti kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) untuk guru mata pelajaran Matematika. Kegiatan ini merupakan salah satu upaya dalam rangka peningkatan kompetensi dan profesionalisme guru, MTs se-Kabupaten Lumajang Bimtek yang bertempat di MTs. Roudlatul Jadid Banyuputih Lor ini diikuti oleh guru Matematika MTs yang tergabung […]

MTs. Miftahul Ulum Buwek Teken MoU dengan UPT Puskesmas Randuagung

MTs Miftahul Ulum Buwek Randuagung Lumajang melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan UPT Puskesmas Randuagung Lumajang, Kamis (22/08/2024). Kerja sama ini diharapkan dapat meningkatkan layanan kesehatan preventif dan promotif bagi siswa di lingkungan madrasah. Nota Perjanjian Kerjasama atau MoU ditandatangani langsung oleh Kepala MTs Miftahul Ulum Buwek, Husin, S.Pd.I., MA dan Kepala UPT Puskesmas Randuagung, Ibu dr. Beryl Rahmawati. […]

Kunjungan Pengawas Bina ke MTs. Miftahul Ulum Buwek

Senin (19/08/2024) MTs. Miftahul Ulum Buwek Randuagung Lumajang menerima kunjungan pengawas bina, Ruli Widayadi, S.Ag., MA. Kunjungan ini merupakan salah satu kegiatan rutin pengawasan dan pembinaan dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan di madrasah binaannya. Tiba di madrasah pada pukul 09.00 wib, kedatangan ketua Pokjawas Kementerian Agama Kabupaten Lumajang tersebut disambut langsung oleh kepala madrasah, Waka Kurikulum dan dewan guru MTs […]

Kepala Madrasah Ikuti Upacara Penurunan Bendera di Kecamatan Randuagung

Kepala MTs Miftahul Ulum Buwek Randuagung Lumajang, Husin, S.Pd.I., MA mengikuti upacara penurunan bendera merah putih di kecamatan Randuagung. Sabtu (17/08/2024). Bertempat di Lapangan Kecamatan Randuagung, kepala madrasah hadir bersama para kepala madrasah dan sekolah se kecamatan Randuagung. Tampak hadir pula para ASN Kecamatan Randuagung, Perwakilan Desa Se Kecamatan Randuagung Upacara penurunan bendera yang dilaksanakan pukul 16.30 Wib dipimpin oleh […]

MTs Miftahul Ulum Buwek Gelar Upara Peringatan HUT ke-79 RI

Tepat tanggal 17 Agustus 2024, MTs Miftahul Ulum Buwek Randuagung Lumajang menggelar upacara peringatan HUT ke-79 RI. Bertempat di halaman madrasah, upacara peringatan HUT ke-79 Republik Indonesia tersebut diikuti oleh pengurus yayasan, pengurus pesantren, seluruh dewan guru baik madrasah formal dan madrasah Diniyah Miftahul Ulum Buwek serta tenaga kependidikan. Bertindak sebagai pembina upacara, Ustadz Husin, S.Pd.I.,MA selaku kepala MTs. Miftahul […]

Kegiatan MGMP Akidah Akhlak KKMTS 2 Rumuskan Program Kerja

Rabu, 14 Agustus 2024 – Guru MTs Miftahul Ulum Buwek Randuagung Lumajang, Fauzan, S.Pd.I mengikuti kegiatan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Akidah Akhlak KKMTS 2. Pertemuan perdana ini ditempatkan di MTs Roudlatul Jadid, Banyuputih Lor dengan agenda penyusunan program kerja MGMP Akidah Akhlak. Acara yang dimulai jam 09.00 dihadiri oleh semua dewan guru Akidah Akhlak dari berbagai madrasah di wilayah […]