Operator MTs Miftahul Ulum Buwek Ikuti Penuntasan Pengisian Data Lengkap EMIS Madrasah
Dalam rangka mempercepat dan menuntaskan pengisian data lengkap EMIS (Education Management Information System) Madrasah, operator MTs Miftahul Ulum Buwek turut berpartisipasi dalam kegiatan kolaboratif yang digelar di MTs Roudlatul Jadid Banyuputih Lor. Kegiatan ini diadakan pada tanggal 17 Februari 2025 dan diikuti oleh para operator madrasah se-wilayah KKMTS-2 untuk memastikan akurasi dan kelengkapan data pendidikan. Operator MTs Miftahul Ulum Buwek, […]